Posts

Showing posts from 2015

IDENTITY & PURPOSE, from Eph 2:10, Sunday Sermon

Image
I D E N T I T Y  &  P U R P O S E #MASTERPIECE, 20 Dec 2015, by @eddychang16 Efesus 2:10 Karena kita ini buatan Allah, diciptakan dalam Kristus Yesus untuk melakukan pekerjaan baik, yang dipersiapkan Allah sebelumnya. Ia mau, supaya kita hidup di dalamnya. For we are God’s masterpiece. He has created us anew in Christ Jesus, so that we can do the good things He planned for us long ago. (NLT) Dari ayat ini ada 2 hal yang kita mau belajar hari ini, yang pertama yaitu, IDENTITY. Kita adalah buatan Allah, for we are God’s masterpiece atau karya agung dari pencipta kita yang agung. We are not made in China, we are not made in Taiwan, but we are much better than any products because we are made in God! We are created by God. Dalam Mazmur 139 ayat 14 mengatakan: Aku bersyukur kepada-Mu oleh karena kejadianku dahsyat dan ajaib; ajaib apa yang Kaubuat, dan jiwaku benar-benar menyadarinya. Kita diciptakan dasyat, ajaib, unik, special, kita luarbiasa. Tuhan membuat

STILL, Daily Devotion

S T I L L S.O.A.P - MyDailyDevotion, 3 November 2015, by  @eddychang16          Di hari-hari ini ada begitu banyak orang, termasuk anak-anak Tuhan mengalami keletihan atas tekanan-tekanan hidup dari berbagai sisi (keluarga, pekerjaan, ekonomi, hubungan dengan pasangan, masalah anak-anak, kekuatiran masa depan dsb).          Keletihan yang terjadi itu seringkali terutama bukan karena keletihan fisik, tetapi keletihan secara mental dan emosi. Dan keletihan, kekuatiran, ketakutan itu melemahkan dan bahkan melumpuhkan banyak orang. Mereka menjalani kehidupan secara rutinitas, mulai kehilangan kreatifitas, tidak ada lagi terobosan dan ide-ide baru, namun sebatas untuk bertahan hidup (survive). Namun kiranya melalui renungan pagi ini, kita kembali disegarkan dan dikuatkan, bahwa sebagai orang percaya, kekuatan dan pengharapan kita bukan bergantung kepada diri kita yang begitu lemah dan terbatas. Mari mulai arahkan pandangan dan fokus kita kepada PRIBADI yang begitu besar, aja
Image
ACTIONS SPEAK LOUDER THAN WORDS Teringat pada tahun 1998, yaitu di bulan September sd October, saya pernah mengikuti semacam training / pelatihan pelayanan di Johor Bahru Malaysia, tepatnya berada dalam camp pelatihan di daerah Kota Tinggi JB.  Selama 2 bulan pelatihan tersebut selain diperlengkapi dengan pengajaran dari para hamba Tuhan yang bagus-bagus, juga belajar banyak tentang hati melayani, karakter, kerjasama dsb. Tentunya saya sangat bersyukur dengan setiap pengajaran yang saya terima, namun sejujurnya, tidak banyak yang 'menempel', yang benar-benar saya ingat. Namun ada 1 peristiwa yang saya ingat sewaktu berada di sana. Yaitu berkenaan dengan pengawas dari traning ini yang bernama Uncle Huang. Suatu malam, waktu kami sedang duduk bersama-sama di meja makan yang berbentuk bulat untuk menikmati makan malam. Sesudah makan kami lanjutkan dengan ngobrol-ngobrol. Waktu itu saya lebih banyak jadi pendengar karena bahasa mandarin saya terbatas (karena camp terse